Prof. Dr. Duwi Handoko, S.H., M.H.
Bagi Anda yang membaca artikel ini dengan status Mahasiswa Bimbingan Skripsi, maka cara menulis nama pembimbing Skripsi pada Lembaran Persetujuan, contohnya adalah sebagai berikut:
Duwi Handoko, S.H., M.H.
Perhatikan tanda baca (titik dan koma)
Masih bagi Anda yang membaca artikel ini dengan status Mahasiswa Bimbingan Skripsi, maka cara menulis nama pembimbing Skripsi pada Prakata (biasanya diletakkan pada kata pengantar), contohnya adalah sebagai berikut:
.... dst. Duwi Handoko, S.H., M.H., selaku ... dst.
Perhatikan tanda baca (titik dan koma)
Pengarang. Tahun terbit. Judul buku. Penerbit.
Contoh:
Handoko, Duwi. 2023. Delik-delik di Luar KUHP: Pencucian Uang, Perdagangan Orang, Pers dan Pornografi di Indonesia. Hawa dan AHWA.
(Pengarang, Tahun Terbit, Halaman).
Contoh:
(Handoko, 2023, hal. 28)